Secara teknis update terbaru dari Rom miui sudah dirilis tetapi masih belum semua device dapat melakukan update tersebut, dan pada pemberitahuan selanjutnya ini adalah dikabarkan miui 7.1 akan hadir didevice xiaomi lainnya dimulai dari minggu depan.
Pada pemberitahun terbaru ini pihak xiaomi menyatakan bahwa pada masa update yang mereka lakukan pada minggu depan akan memasukan device Xiaomi Mi 2/2S, Redmi 1S 3G, Redmi 2, Redmi 2A, dan Redmi Note 3. sebagai device yang akan mendapatkan update terbaru via OTA.
Jadi bersiaplah bagi device kalian yang sudah tercantum dalam rencana update firmware terbaru kalian bisa langsung melakukan update langsung via OTA ataupun dari official website dengan cara mendownload firmware terbaru tersebut.
ليست هناك تعليقات:
إرسال تعليق